SISTEM INFORMASI PENDAFTARAN DAN PEMBAYARAN BIAYA BIMBEL (Studi Kasus : Bimbel GAMA)



Erien Nada Azandra(1*)

(1) STMIK Jaya Nusa
(*) Corresponding Author

Abstract


Bimbel Gama merupakan salah satu lembaga bimbingan belajar di provinsi Sumatera Barat yang memiliki peminat yang cukup banyak, baik tingkat SD, SMP maupun SMA. Saat ini bimbel Gama sudah memiliki cabang di kota Padang, Bukittinggi, Solok dan Pariaman. Dalam melakukan pengolahan data, terutama data pendaftaran dan laporan keuangan masih menggunakan MS Excel sehingga data tidak tersimpan secara terstruktur dan aman. Termasuk dalam pembuatan slip pembayaran biaya bimbel masih menggunakan kwitansi manual yang ditulis tangan, sehingga bisa menyebabkan terjadinya kesalahan oleh petugas. Untuk mengatasi kesalahan yang mungkin terjadi maka penulis mencoba untuk membangun sebuah system informasi berbasis desktop untuk pengolahan data pendaftaran dan pembyaran biaya bimbel, dimana akan menggunakan MySQL sebagai DBMSnya.

Keywords


Data, mysql, bimbel

Full Text:

PDF

References


-


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Erien Nada Azandra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

JSI Indexed by :

       

-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------

Published by Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah X

Khatib Sulaiman Street Padang
West Sumatera
Phone: +62751705637
Fax: +62751705637
Email: sainsinformatika@kopertis10.or.id

E ISSN 2502-096X | Print ISSN 2459-9549
 

 

      
Web
Analytics View My Stats