STRES KERJA, KEPUASAN KERJA DENGAN KUALITAS HIDUP PERAWAT ICU DI RS TIPE B



Hardani Hardani(1*)

(1) Stikes Indonesia
(*) Corresponding Author

Abstract


Tujuan penelitian ini untuk mengetahui hubungan stress kerja, kepuasan kerja dan karakteristik individu dengan kualitas hidup perawat ICU Rumah Sakit Umum Tipe B Sumatera Barat. Penelitian dilakukan dari tanggal 12 Juni sampai 7 Juli 2015, Penelitian deskriptif ini menggunakan rancangan cross sectional dengan pendekatan kuantitatif. Hasil penelitian menyimpulkan terdapat hubungan usia (p value = 0,04), status pernikahan (p value = 0,02), stress kerja (p value = 0,004) dan kepuasan kerja (0,04) dengan kualitas hidup Perawat. Namun tidak terdapat hubungan antara jenis kelamin (p value = 1,00) dan tingkat pendidikan (p value = 0,9) dengan kualitas hidup perawat. Faktor paling dominan yang berhubungan dengan kualitas hidup adalah stress kerja. Stres kerja akan mempengaruhi kualitas hidup perawat yang bekerja diruangan ICU.

 

The purpose of this study to determine the relationship of job stress, job satisfaction and individual characteristics with Nurse’s Quality of Life in Type B Hospital, West Sumatra. The study was conducted from June 12 to July 7, 2015, this descriptive study using cross sectional design with quantitative approach. The study concluded there is a relationship of age (p value = 0.04), marital status (p value = 0.02), job stress (p value = 0.004) and job satisfaction (0.04) with the quality of life of nurses. However, there was no correlation between gender (p value = 1.00) and the level of education (p value = 0.9) with the quality of life of nurses. The most dominant factor related to quality of life is stressful work. Work stress will affect the quality of life of nurses in ICU.


Keywords


Characteristics of individual; Job Stress; Job Satisfaction; Nurse’s Quality of Life

Full Text:

PDF INDONESIA

References


Chen, M.-C., Huang, Y.-W., Sun, C.-A., Lee, C.-H., Hsiao, S.-M., Chou, Y.-C., … Tsan Yang. (2014). Factors Influencing the Quality of Life of Nurse Anesthetists and the Correlations Among Work Stress, Job Satisfaction, and Quality of Life: A Case Study of Three Medical Centers in Southern Taiwan. World Journal of Medicine and Medical Science, 2(2), 1–17.

Christian, M. (2005). Jinakkan Stress (Kiat Hidup Bebas Tekanan). bandung: nexx media.

Cimete, G., Gencalp, N., & G Keskin. (2003). Quality of Life and Job Satisfaction of Nurses. Journal of Nursing Care Quality, 18(2), 151–158.

Javadi, M. A., Parandeh, A., Ebadi A, & Z Haji Amini. (2010). Comparison of life quality between special care units and internal- surgical nurses. Irinian Journal of Critical Care Nursing, 3(3), 113–117.

Junaidy, D., & Surjaningrum, endang retno. (2014). perbedaan kualitas hidup pada dewasa awal yang bekerja dan tidak bekerja. Jurnal Universitas Airlangga, 3(2), 102–107.

Kristanto, andreas agung, Dewi, kartika sari, & Dewi, endah kumala. (2012). Faktor-faktor penyebab stress kerja pada perawat ICU rumah sakit tipe C di kota semarang. universitas diponegoro.

Kurniadi, A. (2013). Manajemen keperawatan dan prosfektifnya: teori, konsep dan aplikasi. Jakarta: FK UI.

Larasati, T. (2009). Kualitas Hidup Pada Wanita Yang Sudah Memasuki Masa Menopause. Jurnal Fakultas Psikologi Universitas Gunadarma, 1(1), 1–19.

Nofitri. (2009). Kualitas hidup penduduk dewasa di Jakarta. Universitas Indonesia.

Noras, J. U., & Sartika, R. A. D. (2012). Perbandingan Tingkat Kepuasan Kerja Perawat dan Kepuasan Pasien. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional, 6(5), 234–240.

Rifiani, N., & Sulihandari, H. (2013). Prinsip-Prinsip Dasar. Keperawatan (1st ed.). Jakarta: Dunia Cerdas.

Wuryanto, E. (2010). Hubungan lingkungan kerja dan karakteristik individu dengan kepuasan kerja perawat di rumah sakit umum daerah Tugurejo Semarang. Universitas Indonesia.

Yu, Y., Hung, S., Wu, Y., Tsai, L., Wang, H., & Lin, C. (2008). Job satisfaction and quality of life among hospital nurses in the Yunlin-Chiayi Area. Hu Li Za Zhi The Journal Of Nursing, 55(2), 29–38.




Copyright (c) 2016 Hardani Hardani

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Published by Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah X

Khatib Sulaiman Street Padang
West Sumatera
Phone: +62751705637
Fax: +62751705637
Email: jurnal.lldikti10@ristekdikti.go.id

E-ISSN : 2477-6521
Â