STRATEGI PENGEMBANGAN SULAM BAYANG



Doni Marlius(1*), Rino Dwi Putra(2)

(1) Akademi Keuangan dan Perbankan Padang
(2) Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi KBP
(*) Corresponding Author

Abstract


This research was conducted using descriptive method to analyze and interpret the condition or condition of shadow embroidery industry barung barung balantai so that policy can be taken. The result of this research is shadow embroidery artisans must maximize social media for promotion, improve good relationship with local government in the form of continuous cooperation in order to maximize the existing potential in the shadow embroidery, utilize existing skilled manpower to do the coaching on the craftsmen so that the amount increases to increase production capacity and there is cutting time in the work, cooperating with other industries that support shadow embroidery such as bags, shoes, etc. through local government, making a joint container or a kind of shadow embroidery union can be a cooperative institution, marketing institutions or other institutions, increasing skill of craftsmen in processing materials embroidery and skill from the owner in managing his group facing competition with other products, as well as increasing the use of technology in the design and development of motives.


Penelitian ini dilakukan menggunakan metode deskriptif untuk menganalisis dan menginterprestasikan keadaan atau kondisi industri sulam bayangan barung barung balantai sehingga dapat diambil kebijakan. Hasil penelitian ini pengrajin sulam bayangan harus memaksimalkan media sosial untuk promosi, meningkatkan hubungan baik dengan pemerintah daerah berupa kerjasama yang kontinue guna memaksimalkan potensi yang ada pada sulam bayangan, memanfaatkan tenaga terampil yang ada untuk melakukan pembinaan pada pengrajin sehingga jumlahnya bertambah agar kapasitas produksi meningkat dan ada pemangkasan waktu dalam pengerjaan, menjalin kerjasama dengan industri lain yang mendukung sulam bayangan seperti tas, sepatu, dll melalui pemerintah daerah, membuat wadah bersama atau semacam persatuan sulam bayangan bisa berupa lembaga koperasi, lembaga pemasaran ataupun lembaga lainnya, meningkatkan skill pengrajin dalam mengolah bahan sulam dan skill dari pemilik dalam mengelola kelompoknya menghadapi persaingan dengan produk lain, serta meningkatkan penggunaan teknologi dalam desain dan pengembangan motif.



Keywords


marketing strategy

Full Text:

PDF

References


Ananda, F., Putra, R. D., & Hendrastyo, V. S. (2017). Kesuksesan Implementasi System Application Product (SAP) studi kasus di PT. Semen Padang. Jurnal Pundi, 1(1), 1–10. Retrieved from https://ojs.akbpstie.ac.id/index.php/jurnal-pundi/article/view/4

Aulie Tsalistia, Rizal Syarief, S. (2010). Kajian Program Misykat (Microfinance Syariah Berbasis Masyarakat) Sebagai Alternatif Pilihan Program Pemberdayaan Usaha Mikro (Studi Kasus pada Dompet Peduli Umat Daarut Tauhid Bogor). Manajemen IKM, 5(1), 12–21.

Bima Iman Destratama, R. M. (2015). Analisis Strategi Pengembangan Pabrik Beras (PB.) Mulya Kencana Kecamatan Warungkondang Kabupaten Cianjur. Jurnal Agroscience, 5(2), 30–36.

Cahyani, U. E. (2017). Analisis Strategi Pengembangan Agribisnis Salak Di Kabupaten Tapanuli Selatan. KOLEGIAL, 3(1), 36–50.

Emma Primadani, Endang Larasati S, A. S. (2013). Analisis Manajemen Strategi Pelestarian Dan Pengembangan Kawasan Kota Lama Sebagai Upaya Menuju Kawasan Wisata Budaya Di Kota Semarang. Jurusan Administrasi Publik Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro.

Mawardi Bagindo, Bunasor Sanim, dan I. T. S. (2016). Model Bisnis Ekowisata di Taman Nasional Laut Bunaken dengan Pendekatan Business Model Canvas. Manajemen IKM, 11(1), 80–88.

Muhamad Irvan Taufik, S. E. S. (2015). Analisis Threats, Opportunity, Weakness, Strengths (TOWS) Sebagai Landasan Dalam Menentukan Strategi Pemasaran Pada Pr. Semanggimas Agung Boyolangu Kabupaten Tulungagung. Riset Mahasiswa Ekonomi (RITMIK), 02(02), 147–168.

No Title. (2014).

Nyimas Ekinevita Putri, Retno Astuti, S. A. P. (2014). Perencanaan Strategi Pengembangan Restoran Menggunakan Analisis Swot Dan Metode QSPM (Quantitative Strategic Planning Matriks) (Studi Kasus Restoran Big Burger Malang). Jurnal Industria, 3(2), 93–106.

Retnowati, N. D. (2004). Analisis CSF , SWOT dan TOWS Studi Kasus : PT Intan Pariwara Klaten. Jurnal Buana Informatika, 02(02), 31–37.

Rika Desiyanti. (2016). Analisis Swot Dan Strategi Pengembangan Pada Keberhasilan Industri Kecil Rotan Kota Padang. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 04, Nomor(Januari 2016), 1–14.

Yulianti, D. (2014). Analisis Lingkungan Internal Dan Eksternal Dalam Pencapaian Tujuan Perusahaan (Studi Kasus di PT. Perkebunan Nusantara VII Lampung). Jurnal Sosiologi, 16(2), 103–114.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2018 Doni Marlius, Rino Dwi Putra

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Jurnal Benefita has been migrated to the new website. To make a new submission in Jurnal Benefita, you can easily go to new webstie link HERE and register.

 

Published by LLDIKTI Wilayah X

Khatib Sulaiman Street Padang
West Sumatera, Indonesia
Phone: +62751705637
Fax: +62751705637
Email: jurnal.lldikti10@ristekdikti.go.id

E ISSN 2477-7862                                                    Â